BAGAIMANA CARA KERJA LOW OF ATTRACTION
Diskusi Group Bicara Finansial
Topik yg saya sukai dari Law of
Attraction karena seperti NLP yang dapat dikuasai dan disesuaikan dengan
kebutuhan kita, bisa ke arah bisnis bahkan bisa sampai ke jodoh
Untuk malam ini kita akan mengarahkan diskusi kita ke Law of Attraction for Business
Saya berikan waktu 2-3 menit, untuk melakukan assesment sendiri. Apakah bisnis Anda, bagaimana LoA bisa membantu bisnis Anda dan terakhir, di bidang apa atau area yg memerlukan LoA pada Bisnis Anda
Saran saya untuk Area yang memerlukan perhatian sangat penting atau krusial yang menjadi topik bahasan LoA. Jika sudah, kita kupas definisi Law of Attraction berdasarkan Michael Losier
Saya mendatangkan apapun yang kuberikan PEF. (Perhatian Energi dan Fokus) baik itu positif atau negative. Silakan lakukan analisa pribadi, apakah hidup anda lebih menarik orang atau kejadian yang positif atau negative. Jika hasilnya positif, kita cenderung memuji dan mengapresiasikan LoA ini lagi bekerja, tetapi jika hasilnya negatif, maka kita kurang mempercayai bahkan mencemoohkan LoA tidak efektif dll
Untuk malam ini kita akan mengarahkan diskusi kita ke Law of Attraction for Business
Saya berikan waktu 2-3 menit, untuk melakukan assesment sendiri. Apakah bisnis Anda, bagaimana LoA bisa membantu bisnis Anda dan terakhir, di bidang apa atau area yg memerlukan LoA pada Bisnis Anda
Saran saya untuk Area yang memerlukan perhatian sangat penting atau krusial yang menjadi topik bahasan LoA. Jika sudah, kita kupas definisi Law of Attraction berdasarkan Michael Losier
Saya mendatangkan apapun yang kuberikan PEF. (Perhatian Energi dan Fokus) baik itu positif atau negative. Silakan lakukan analisa pribadi, apakah hidup anda lebih menarik orang atau kejadian yang positif atau negative. Jika hasilnya positif, kita cenderung memuji dan mengapresiasikan LoA ini lagi bekerja, tetapi jika hasilnya negatif, maka kita kurang mempercayai bahkan mencemoohkan LoA tidak efektif dll
Nah, sekarang bagaimana sih cara kerjanya LoA.. bagaimana bisa kita menggunakan LoA ini untuk membantu hidup dan bisnis kita. Cara kerja atau tugas dari LoA hanya merespon atau mencocokan vibrasi yang dikirim oleh diri kita dengan memberikan lebih banyak dari yang anda kirimkan, baik itu positif atau negative.
contohnya: Jika pagi hari telat bangun, kondisi kita sudah BT, lalu ketemu jalanan macet, kesel di jalan.. vibrasi dan mood sudah sangat rapuh dan ketika sampai kantor.. menurut anda, bagaimana hasilnya?.Cenderung hasilnya kurang baik dikarenakan start diawal, vibrasi yg kita berikan sudah kurang positif.
Contoh yg lain ketika ketemu orang
baru: kita terkadang bisa mendapatkan signal tertentu terhadap orang yang baru
kita ketemui, apakah nyaman atau tidak atau bahkan ruangan baru.. apakah enak dan
nyaman kah ruangan baru ini. Itu disebut oleh Michael Losier sebagai Vibrasi
atau Vibration. Apakah cocok dengan kita, apakah nyaman dengan kita. Karena LoA
akan bekerja dengan maksimal jika terjadi kenyaman dan keyakinan kita terhadap
sesuatu yang kita pancarkan / vibrasikan.
Misalnya kita sudah sering ikut sesi seperti ini, kita menjadi orang yg positif di gambar yang kanan. Lihat gambar :
Misalnya kita sudah sering ikut sesi seperti ini, kita menjadi orang yg positif di gambar yang kanan. Lihat gambar :
Ketika ketemuan dengan orang yg
negatif, kita cenderung mempunyai vibrasi yang berbeda, baik secara mindset dan
pola pikir.
Jika kita ingin membantu mereka, vibrasi kita akan menurun agar bisa menyamai orang yang negatif itu agar bisa kita bantu lebih ke positif. Kita mengirimkan vibrasi, LoA hanya mencocokan. Tugasnya mudah karena hanya Checking dan Matching vibrasi kita. Ini Siklus yg menarik dan penting untuk Anda. Ini siklus menurut Michael Losier yg terjadi dalam suatu proses LoA. Kita mengamati.. dengan mengamati, kita mengirimkan vibrasi tersebut
Lalu LoA merespon dengan mencocokan lalu mengirimkan vibrasi tersebut, dan alhasil kita mendapatkan yg sama atau yang lebih banyak, baik itu positif atau negative.
Jika kita ingin membantu mereka, vibrasi kita akan menurun agar bisa menyamai orang yang negatif itu agar bisa kita bantu lebih ke positif. Kita mengirimkan vibrasi, LoA hanya mencocokan. Tugasnya mudah karena hanya Checking dan Matching vibrasi kita. Ini Siklus yg menarik dan penting untuk Anda. Ini siklus menurut Michael Losier yg terjadi dalam suatu proses LoA. Kita mengamati.. dengan mengamati, kita mengirimkan vibrasi tersebut
Lalu LoA merespon dengan mencocokan lalu mengirimkan vibrasi tersebut, dan alhasil kita mendapatkan yg sama atau yang lebih banyak, baik itu positif atau negative.
Nah menurut teman2 nih.. untuk mengaplikasikan LoA.. Mulai darimana? Mulai dari kapan?.Menurut survey selama 3 tahun ini, mulai lah dari pemikiran kita dari penggunaan kosa kata kita baik internal (self talk) dan external (kata-kata yg terucapkan). Mulai dari kapan? dari sekarang sejak terexpose dengan LoA kalau mengenai waktu, saran saya, kita harus aware dan sadar setiap waktu pak dan ibu. bukan hanya pagi atau sebelum tidur. Menurut Michael Losier, 3 kata yg perlu dieliminasi, menurut saya, pengertian dari makna dan reframing kata-kata saja
seperti anak anak kan..” jangan bandel di sekolah”,” jangan lari-lari”.. alhasil malahan yang di jangan kan tersebut yang dilakukan.
Tanyakan ke diri Anda, Apa yg sebenarnya saya inginkan?. Misalnya untuk bisnis, “ saya ga mau rugi di bisnis”.. kita reframing dengan “ saya mau untung di bisnis ini “. Semakin spefisik lebih baik. Bisa menggunakan SMARTER konsep, atau Well-formed outcome konsep untuk mencacah lebih detail. LoA akan bekerja ketika perubahan kata-kata dari internal dan external, maka hasilnya pun dapat dengan mudah diraih. LoA hanya dapat bekerja berdasarkan 1 vibrasi pada saat yang bersamaan sesuai dengan prinsip cara kerja. Yang saya suka dari LoA versi Michael Losier adalah sistemasi dari 3 tahap yang membuat LoA sesuatu yg mudah dipraktekkan, bukan sesuatu yg magic atau ilusi belaka.
Terlintas di Facebook ada yang bilang LoA setelah The Secret kok malahan resesi di Amerika dan kebrangkrutan perusahaan besar ... karena The Secrets ada 1 tahapan yg hilang dimana Michael Losier tidak memberikan ijin atas tahapan tersebut. Tahapan pertama dengan menggunakan Clarity Through Contrast. Saya membahas singkat saja mengenai tool atau cara pertama ini
lebih detail ada di bukunya. Kita akan mencacah apa yg kita tidak sukai dari suatu bidang di bisnis kita. Lalu kita ubah kata-kata sehingga vibrasinya lebih positif.
Tahap kedua adalah memberikan perhatian pada keinginan mu. Tool yg digunakan ada 3. Desire Statement Script atau Skrip pernyataan keinginan ini yang menarik karena dapat digunakan untuk Saat Teduh / Tahajud agar mempermudah kita dalam kondisi khusyuk berdoa.Tahapan ini memberikan Perhatian Energi dan Fokus terhadap tujuan kita. (PEF)
Tahap ke tiga ini merupakan yang paling penting, karena inilah kunci saktinya, karena semua rencana kita akan gagal jika kita meragukan apa yag kita inginkan. Kita tidak mengijinkan diri kita unntuk mencapainya. Ada beberapa tool yang dapat digunakan adalah allowing tool dan journal bukti keberhasilan. Tahap ini krusial karena sering kali kita telah merencanakan tapi gagal dikarenakan tidak mengijinkan diri sendiri untuk berhasil.
Diberbagai studi kasus saya, pihak yg mengijinkan atau menghilangkan keraguan, bukan hanya dari diri kita, melainkan dari orang lain yg dekat dengan kita. Orang tua dan pasangan hidup kita. Berdasarkan beberapa klien yang saya atasi menggunakan LoA, istri atau suaminya atau orang tua nya tidak mengijinkan atau setuju dengan pekerjaannya, maka saran saya, cek juga pihak lain yang terkait dalam proses kesuksesan anda. Statement penting dari Michael Losier adalah kecepatan dimana LoA mewujudkan keinginanmu berdasarkan seberapa besar dikau mengijinkannya untuk berhasil.
Step 1: Identifikasikan keinginanmu, Step 2: berikan perhatian pada keinginanmu, Step 3: Ijinkan dan absennya keraguan atas keinginanmu. Saya sejak 2009 sudah mengerti LoA dari The Secrets maupun yg lainnnya. Sejak 2013 belajar langsung dengan michael losier, sudah terlalu banyak hal yg saya inginkan tercapai. Banyak orang yang menilai perkembangan saya cepat sekali karena saya yakin dan praktekkan ilmu ini. Termasuk bisa berhasil menulis bersama Brian Tracy, mengambil ijin buku Richard Bandler, William Horton dan Marshall Goldsmith.
Terima Kasih
Semoga Bermanfaat
Tazka Educate
Training-Education-Inspiration