Berikut Cara Mengenal Spiritual Islamic NLP (SIN)
ilustrasi :visualphotos.com |
Neoro Linguistik Programing (NLP) sudah banyak dikenal di Indonesia sejak tahun duaribuan. Neoro adalah otak, pikiran, proses berfikir, bagaimana menorganisir mental. Linguistik berarti bahasa, cara berkomunikasi, bagaimana menggunakan bahasa dan pengaruhnya terhadap kehidupan. Sedangkan programing sekuen, rentetan proses secara mental yang berpengaruh terhadap perilaku untuk mencapai tujuan tertentu.
Neuro adalah bagaimana perilaku sukses sangat ditentukan oleh syaraf otaknya dalam memprogram diri mempersepsikan diri terhadap setiap stimulus dari luar. Linguistik berkaitan dengan kemampuan bahasa, otak mampu merumuskan setiap bentuk perilaku sukses.
Dengan kata lain sang penemu NLP Dr. Richard Bandler (Gestalt Therapist) dan Prof. Jhon Grinder (Linguistic Profesor) melakukan pemodelan kepada orang-orang yang memiliki perilaku hidup sukses seperti Fritz Perls, Virginia Satir, Gregory Bateson, Milton Erickson dan lain-lain. Dr. Richard dan Prof. Jhon Grinder memodel perilaku kehidupan sukses tokoh-tokoh tersebut mulai dari gestur tubuhnya, cara berbicaranya dan pola hidupnya. Diharapkan dari memodel tersebut akan memiliki program sukses secara excellent.
Fritz Perls, Virginia Satir dan Milton Erickson.Ketiga orang ini dikenal sangat hebat dalam peranannya sebagai praktisi di dunia terapi, mereka berhasil memodel kejeniusan tokoh-tokoh tersebut dalam mempengaruhi orang, menciptakan perubahan dan mendorong orang mencapai ekselensinya.
Dengan ilmu NLP tentunya sebagai tools pemberdayaan dan pengembangan diri yang mumpuni dan terbukti sudah membumi tetapi belum melangit.
Ibrahim El Fiky mengatakan NLP adalah resep untuk membangun komunikasi sukses.
- Kongruensi
- Pacing-Leading
- Miroring-Macing
- Mind Body
- Refraiming
- Meta Model
- Chunking
- Keyakinan dan nilai-nilai
Satu-persatu strategi di atas akan saya kupas pada artikel saya selanjutnya. Oleh karena itu ikuti dan kunjungi selalu www.agungtazkaeducate.com. Dengan membaca artikel-artikel saya maka kita akan sama-sama melakukan transformasi.[AgungTazka]
Salam Spiritual Islamic NLP
Salam Tranformasi